Radityo Kusumo Santoso, S.I.A., M.M., CPM asia., CICS.

Program Studi: Administrasi Perkantoran
Kepakaran: Manajemen Industri, Manajemen Pemasaran, Strategi Pemasaran, Social Media, Digital Marketing, Social Media Marketing, Branding, Komunikasi Pemasaran, Marketing Strategy

Biografi

Radityo Kusumo Santoso, S.I.A., M.M., CPM asia., CICS., menyelesaikan pendidikan sarjana pada program studi Ilmu Administrasi Niaga, Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik, Universitas Indonesia pada 2010. Radit melanjutkan studi magisternya di Universitas Indonesia pada program studi Manajemen dan berhasil lulus pada 2012. Radit memulai karier sebagai OEM Marketing di PT Denso Sales Indonesia pada 2012. Setahun kemudian, Radit melanjutkan profesinya pada divisi Anti Pencucian Uang dan Pencegahan Pendanaan Terorisme di PT Bank UOB Indonesia. Ia pernah menjalani profesinya sebagai Sales Executive di PT Okaya Indonesia pada 2015. Radit mulai bergabung menjadi dosen tidak tetap pada program studi Administrasi Perkantoran, Program Pendidikan Vokasi, Universitas Indonesia pada 2016. Radit pun aktif bergabung dalam Asosiasi Praktisi Pendidikan Administrasi Perkantoran Indonesia (ASPAPI) dan Asosiasi Vokasi Administrasi Perkantoran Indonesia (AVPAPI).

Pendidikan

  • \S.I.A. (Ilmu Administrasi Niaga, Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik, Universitas Indonesia)
  • \M.M. (Manajemen, Fakultas Ekonomi, Universitas Indonesia)

Publikasi

  • 2020, Social Media Marketing’s Influence on Customer Loyalty: A Case Study of Siloam Hospital, 3rd International Conference of Vocational Higher Education Proceeding
  • 2020, Peran dan Fungsi Divisi Sekretariat Pada PT XYZ, Jurnal Administrasi Bisnis Terapan, Vol. 2, No. 2
  • 2019, Buku Pedoman Petani Kopi, Salemba Empat
  • 2018, The influence of social media against customer retention (Case Study on J. Co), KnE Social Sciences
  • 2018, Pengaruh Perluasan Merek Terhadap Citra Merek (Studi pada Frestea-Frestea Green), Jurnal Vokasi Indonesia, Vol. 6, No. 2
author avatar
Humas Program Pendidikan Vokasi UI
WhatsApp whatsapp
Instagram instagram
Email
chat Chat Us!