Nia Murniati, S.K.M., M.K.M.

Program Studi: Administrasi Rumah Sakit
Kepakaran: Kesehatan Masyarakat, Epidemiologi dan Biostatistik, Pelayanan Kesehatan

Biografi

Nia Murniati, S.K.M., M.K.M. merupakan lulusan sarjana di program studi Ilmu Kesehatan Masyarakat, Fakultas Kesehatan Masyarakat, Universitas Indonesia pada 2001. Kemudian, ia melanjutkan studi magisternya di jurusan dan universitas yang sama, kemudian lulus pada 2008. Nia memulai kariernya di bidang akademik sebagai dosen di program studi Perumahsakitan, Program Pendidikan Vokasi, Universitas Indonesia sejak 2011 sampai dengan sekarang. Ia tergabung dalam Ikatan Kesehatan Masyarakat Indonesia (IAKMI) dan Perkumpulan Perguruan Tinggi Administrasi Rumah Sakit (PPT-ARSI).

Pendidikan

  • \S.K.M. (Kesehatan Masyarakat, Fakultas Kesehatan Masyarakat, Universitas Indonesia)
  • \M.K.M. (Ilmu Kesehatan Masyarakat, Fakultas Kesehatan Masyarakat, Universitas Indonesia)

Publikasi

  • 2022, Peran Regulasi Biaya Tes Antigen dan Tes PCR Terhadap Penerimaan Departemen Laboratorium RS X, Jurnal Vokasi Indonesia, Vol. 10, No. 2
  • 2021, Efektivitas Pendidikan dan Pelatihan Pegawai Pada Masa Pandemi Covid-19 Di Rumah Sakit ABC, Jurnal Administrasi Bisnis Terapan, Vol. 3, No. 2
  • 2021, Kepatuhan Petugas dalam Menerapkan Protokol Kesehatan Covid-19 di RS XYZ, Jurnal Vokasi Indonesia, Vol. 9, No. 2
  • 2020, Sick building syndrome in Indonesia and Singapore: A comparative study, 3rd International Conference of Vocational Higher Education Proceeding
  • 2020, Kepatuhan Petugas Terhadap SOP Penyediaan Berkas Rekam Medis di UGD RS X, Jurnal Sosial Humaniora Terapan, Vol. 3, No. 1
author avatar
Humas Program Pendidikan Vokasi UI
WhatsApp whatsapp
Instagram instagram
Email
chat Chat Us!