Coding Day: Membangun Generasi Muda Melek Teknologi Melalui Pemrograman Python
Depok-Python merupakan bahasa pemrograman yang dirancang untuk mudah dibaca dan ditulis, serta fleksibel untuk berbagai jenis pengembangan perangkat lunak. Python telah menjadi bahasa pemrograman yang esensial di berbagai sektor industri di Indonesia. Adanya...
Vokasi UI Hadirkan Kuliah Internasional: Bedah Etika Kehumasan Global
Depok-Di era komunikasi global yang semakin kompleks, pemahaman etika dalam praktik kehumasan menjadi sangat penting, mencakup kemampuan menyampaikan pesan secara bertanggung jawab, adil, dan transparan. Tantangan etika ini dihadapi oleh praktisi humas di berbagai...
IWK Vokasi UI Gelar Zumba dan Seminar Kesehatan, Wujudkan SDGs untuk Hidup Sehat dan Sejahtera
Depok-Ikatan Wanita Keluarga (IWK) Program Pendidikan Vokasi, Universitas Indonesia (UI), menyelenggarakan kegiatan Senam Zumba dan Seminar Kesehatan “Cantik dan Prima dengan Nutrisi Tepat” pada Rabu (07/05/2025) lalu. Kegiatan tersebut dihadiri Shinantya Ratnasari...
Hak Cipta sebagai Modal Dasar Monetisasi Konten Audio di Era Platform Digital
Depok-Program studi (prodi) Produksi Media, Program Pendidikan Vokasi, Universitas Indonesia (UI), menggelar kuliah dosen tamu bertema “Memahami Hak Cipta sebagai Dasar Monetisasi Musik dan Audio Konten di Era Digital” pada Rabu (07/05/2025). Kuliah kali ini...




